- Bupati Solok Jadi Role Model untuk Pelayanan Publik, Tim Ombudsman RI Puji Capaian Kabupaten Solok
- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Solok Sukses, Penetapan APBD 2024 Sertakan Aspirasi Masyarakat.
- Upacara Peringatan HUT Korpri ke-52, HUT PGRI Ke-78 dan Hari Guru Nasional di Kabupaten Solok
- Inovasi TPID Kabupaten Solok: Aksi Gerakan Menanam Cabai sebagai Langkah Efektif dalam Pengendalian Inflasi Daerah.
- Pertandingan Persahabatan Antar Forkopimda Kabupaten Solok: Bupati Epyardi Asda Beraksi di Gelanggang Olahraga Batubatupang Koto Baru
- Sosialisasi dan Optimalisasi Perkembangan Paud Holistik Integratif (HI) Untuk Menciptakan Generasi Emas
- Tolak Money Politik Berhadiah 10 juta di Kabupaten Solok
- Tabligh Akbar Dalam Rangka Memperingati HUT Korpri Ke-52 di Kabupaten Solok
- Kunjungan Kerja dan Temu Ramah Bupati Solok Bersama Masyarakat Ke Nagari Batang Barus
- Kunjungan Kerja Bupati Solok dan Temu Ramah Bersama Masyarakat Nagari Aie Dingin
Pemkab Solok Gelar Rakor PSKS se-Kabupaten Solok Tahun 2023
1.png)
Arosuka-(Kominfo). Pemerintah Kabupaten Solok gelar Rpat Koordinasi Potensi dan Sumber Kesejahteraan Sosial (PSKS) se-Kabupaten Solok Tahun 2023, Jum’at (17/11/ 2023) di Gedung Solok Nan Indah.
Baca Lainnya :
- Pemkab Solok Gelar Rakor PSKS se-Kabupaten Solok Tahun 20230
- Bupati Solok Epyardi Asda serahkan 271 bantuan Peralatan UMKM abupaten Solok 2023.0
- Akun Whatsapp dan FB palsu mengatasnamakan Bupati Solok H. Epyardi Asda kembali beredar luas.0
- Nya. Emiko Asda Buka Lomba Masak Ikan Tingkat Kabupaten Solok0
- GERAKAN PENANAMAN 10 JUTA POHON BERSAMA POLRI DI WILAYAH HUKUM KABUPATEN SOLOK0
Tujuan pelaksanaan kegiatan hari ini adalah untuk membangun silaturahmi, serta meningkatkan sinergitas kita dalam melaksanakan tugas penyelenggaraan kegiatan sosial dan penyelesaian permasalahan kesejahteraan sosial di Kabupaten Solok.
Tampak hadir pada kesempatan tersebut, Bupati Solok Capt. H. Epyardi Asda Dt. Sutan Majo Lelo, M.Mar, Asisten II Deni Prihatni, ST, MT, Plt. Kepala Dinas Sosial Mulyadi Marcos, SE, MM, Camat se-Kabupaten Solok, Walinagari se-Kabupaten Solok, Penggerak Sosial se-Kabupaten Solok. Selain itu, juga hadir lebih kurang sebanyak 350 orang peserta rapat yang terdiri dari Camat, Walinagari, dan Penggerak Sosial se-Kabupaten Solok.
Bupati Solok dalam arahannya menyampaikan, hari ini kita berkumpul bersama dalam rangka mensingkronkan program pemerintah, khususnya di bidang sosial yang bertujuan untuk berpartisipasi membantu peningkatan kesejahteraan sosial masyarakat pada masing-masing nagari yang ada di Kabupaten Solok.
“Dinas Sosial bersama para penggerak sosial merupakan ujung tombak pemerintah dalam membantu peningkatan kesejahteraan sosial masyarakat. Harapan saya kepada seluruh jajaran Dinas Sosial dan para penggerak sosial untuk dapat membantu mengumpulkan data masyarakat Kabupaten Solok by name by address yang masih berstatus Miskin Ekstrim, sehingga bantuan-bantuan yang diberikan oleh pemerintah dapat diserahkan secara tepat sasaran kepada orang-orang yang benar-benar berhak menerima bantuan,” kata bupati.
“Pada Tahun Anggaran 2024 ini kita akan fokus dalam penurunan tingkat kemiskinan di Kabupaten Solok, Penurunan angka Stunting serta peningkatan Ekonomi dan Membawa Kabupaten Solok untuk bangkit dan berjaya sebagaimana Visi kita Mambangkik Batang Tarandam menjadikan Kabupaten Solok terbaik di Sumatera Barat,” tutup bupati.
